Senin, 30 Juni 2014

nasehat nasehat islami



"sungguh orang tua yang jahil (bodoh) yakni orang tua yang menanyakan kepada anaknya yang usianya berkisar belasan tahun pada saat malam minggu ("nak mengapa pacar kamu ga ngajak jalan")
( kutipan kajian ustadz maududi abdullah,Lc)
 

 
 "ada 4 kunci syarat masuk syurga menurut Al Quran surat Al asr
1 ilmu
2 amal
3 dakwah
4 sabar
  ilmu disini ilmu apa? ilmu Agama laa ilmu dunia"
    (kutipan kajian ustadz abdullah zain,Ma)


  seseorang masuk syurga itu nanti bukan karena amalnya tapi karena apa? karena anugrah dari Allah azza wa jalla,nah jadi disini kita beramal untuk apa yang bnr kita beramal untuk mencapai tingkatkan surga tersebut
  kutipan kajian ustadz maududi abdullah)


kalian kalo mendengarkan kajian janganlah liat siapa yang mengisi liat titlenya liat kyai,haji atau
ustadz siapa?tapi dengar kajiannya klo kajian itu membawa manfaat buat kamu dan tidak ada unsur syirik dan bid'ah maka datangilah kajian tersebut
(catatan penulis)


sebuah kisah dari imam ahmad bin hambal yang mempunyai 2 potong roti kering niatnya  potong dia makan untuk buka puasa 1 potong buat makan sahur tiba tiba datang seorang pengemis kerumahnya lalu diberikanlah semua roti kering tersebut karena dia tahu pengemis itu sngat lapar maka dibuka dan sahur hanya dengan air putih,sungguh baik prilaku imam ahmad bin hambak ini
(kutipan kajian ustadz abdullah zain)


cintailah seseorang karena Allah maka kamu akan memperoleh buah manis dari cinta tersebut bukan pacaran
( catatan penulis)

 jazakumullah wa iyyakum


Tidak ada komentar:

Posting Komentar